Respon Kekeringan, Dompet Dhuafa Jabar Distribusi Air Bersih di Kabupaten Bandung

Merespon pengajuan masyarakat tentang kekeringan yang dialami di berbagai wilayah di Kota & Kabupaten Bandung, Tim Dompet Dhuafa Jabar melakukan assesment terhadap wilayah yang paling parah terkena dampak. Dari data BPBD Kabupaten Bandung tercatat ada 75 desa di 24 Kecamatan yang mengalami bencana alam kekeringan di Kabupaten Bandung. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Bandung, Akhmad Djohara […]